Microcredential

Program Microcredential Bisnis Digital, Inovasi, dan Kewirausahaan adalah pelatihan intensif selama 1 semester yang dirancang untuk membekali Anda dengan keterampilan praktis dan wawasan mendalam di bidang bisnis digital. Program ini juga mendukung perkembangan akademik Anda dengan kesempatan konversi menjadi satuan SKS dan memberikan sertifikat berstandar nasional dan global. Ayo raih peluang baru, tingkatkan kompetensi Anda, dan siapkan diri untuk menjadi pemimpin di dunia digital! 

Mata Kuliah Microcredential

Introduction to Digital Business

Gratis

Membekali peserta dengan pemahaman menyeluruh tentang transformasi digital dalam konteks bisnis.

15 April - 31 Agustus 2024
Batch 1

E-Commerce Fundamental

Gratis

Memberikan peserta pemahaman yang mendalam tentang dasar-dasar e-commerce dan konsep-konsep utama mengenai transaksi bisnis digital.

15 April - 31 Agustus 2024
Batch 1

Digital Marketing Strategy

Gratis

Memberikan pemahaman mendalam tentang strategi pemasaran digital dan bagaimana mengimplementasikannya secara efektif dalam konteks bisnis digital.

15 April - 31 Agustus 2024
Batch 1

Social Media Management

Gratis

Memberikan peserta pemahaman mendalam tentang strategi dan praktik terbaik dalam mengelola media sosial untuk keberhasilan bisnis digital.

15 April - 31 Agustus 2024
Batch 1

Data Analyst for Business

Gratis

Memberikan peserta pemahaman mendalam tentang peran analisis data dalam mendukung pengambilan keputusan bisnis yang informatif dan tepat sasaran.

15 April - 31 Agustus 2024
Batch 1

Search Engine Optimization (SEO) & Search Engine Marketing

Gratis

Memberikan peserta pemahaman mendalam tentang konsep dan praktik SEO untuk meningkatkan keterlihatan dan peringkat situs web di mesin pencari.

15 April - 31 Agustus 2024
Batch 1

Content Strategy and Creation

Gratis

Memberikan peserta pemahaman mendalam tentang strategi konten yang efektif dan keterampilan dalam pembuatan konten yang menarik.

15 April - 31 Agustus 2024
Batch 1

Cybersecurity in Digital Business

Gratis

Memberikan peserta pemahaman mendalam tentang tantangan dan strategi keamanan siber yang diperlukan dalam bisnis digital.

15 April - 31 Agustus 2024
Batch 1

Project Management in Digital Business

Gratis

Memberikan peserta pemahaman mendalam tentang prinsip-prinsip manajemen proyek, khususnya dalam konteks bisnis digital.

15 April - 31 Agustus 2024
Batch 1

Berbasis Kompetensi

Membangun keahlian dalam teknologi, strategi pemasaran digital, manajemen data, dan inovasi bisnis

Pembelajaran Mandiri

Bebas belajar kapan saja dan di mana saja sesuai kebutuhan Anda

Demonstrasi Keahlian

Terapkan pengetahuan Anda melalui proyek nyata dan bangun portofolio yang siap pakai

Tersedia Kapan & Dimana Saja

Nikmati akses tanpa batas ke materi pelatihan, mendukung fleksibilitas penuh untuk gaya belajar Anda

Berbasis Pekerjaan

Latih keterampilan Anda dengan tugas yang mencerminkan tantangan dunia bisnis digital

Learn by Doing

Pelajari langsung cara menghadapi dan menyelesaikan masalah nyata melalui pengalaman praktik

Struktur Organisasi